by Sinar Agama (Notes) on Wednesday, September 15, 2010 at 8:32pm
Melanjutkan jawaban terhadap permasalahan yang dibawa Abd Bagis, yaitu poin (d) tentang:
IMAM MEMEGANG PEMERINTAHAN LANGIT DAN BUMI
Jawaban-2-a Untuk Poin (e):
Sebenarnya, setelah melewati jawaban-1 (e), sudah dapat diketahui bahwa para imam/khalifah
memegang pemerintahan langit dan bumi, sekalipun mereka tidak punya ikhtiar apapun kecuali
hanya sebagai perantara Allah mengatur para malaikat yang mengatur alam ini. Dan sekalipun
mereka harus hidup sebagaimana mestinya sebagai seorang manusia yang memiliki taklif.
Dalam banyak ayat dan riwayat telah mengisyaratkan kepada ketinggian derajat mereka di…